
Peraturan SSP Terbaru untuk Membuat Surat Setoran Pajak
Sep 21, 2022 · Peraturan terbaru SSP adalah diatur dalam Peraturan Direktur Jenderal Pajak Nomor PER-22/PJ/2021. Beleid ini mengubah beberapa ketentuan yang diatur dalam aturan PER-09PJ/2020 tentang bentuk, isi, dan tata cara pengisian Surat Setoran Pajak.
PPh Pasal 22 : Tarif, Cara Hitung dan Lapor SPT Masa PPh 22
Oct 14, 2023 · Apa itu PPh Pasal 22 dan berapa tarif pajaknya, bagaimana cara menghitung serta melaporkan SPT Masa PPh 22 online?
Pembayaran dan Penyetoran Pajak | Direktorat Jenderal Pajak
Surat Setoran Pabean, Cukai dan Pajak (SSPCP) atas pembayaran dan penyetoran PPh Pasal 22 impor, PPN impor, dan PPnBM impor serta PPN Hasil Tembakau Buatan Dalam Negeri; Bukti Pbk atas pembayaran dan penyetoran pajak melalui Pemindahbukuan; atau
Formulir Surat Setoran Pajak (SSP).xlsx - Google Drive
SURAT SETORAN PAJAK: KEMENTERIAN KEUANGAN R.I. (SSP) DIREKTORAT JENDERAL PAJAK: NPWP: Diisi sesuai dengan Nomor Pokok Wajib Pajak yang dimiliki: NAMA WP
Surat Setoran Pajak - Direktorat Jenderal Pajak
Surat Setoran Pajak (SSP) SSP adalah bukti pembayaran atau penyetoran pajak yang telah dilakukan dengan menggunakan formulir atau telah dilakukan dengan cara lain ke kas negara melalui tempat pembayaran yang ditunjuk oleh Menteri Keuangan.
Surat Setoran Pajak Tak Lagi Berlaku sebagai Bukti Pemungutan PPh 22
3 days ago · Artinya, meskipun pembayaran PPh Pasal 22 tetap dilakukan, namun penggunaan SSP sebagai bukti pungutan tidak lagi memenuhi syarat administratif perpajakan. Hal ini tentu menjadi perubahan besar dibandingkan dengan ketentuan sebelumnya dalam Pasal 6 ayat (1) PMK 34/2017 , yang masih mengakui SSP sebagai dokumen bukti pemungutan yang sah.
SSP Pajak: Cara Mengisi Surat Setoran Pajak - OnlinePajak
Nov 18, 2024 · Berikut ini, panduan mudah cara mengisi Formulir Surat Setoran Pajak secara manual: Isikan NPWP atau Nomor Pokok Wajib Pajak Anda. Isikan nama wajib pajak. Isikan alamat wajib pajak.
BENTUK, ISI, DAN TATA CARA PENGISIAN SURAT SETORAN PAJAK
Apr 30, 2020 · Surat Setoran Pajak yang selanjutnya disebut dengan SSP adalah bukti pembayaran atau penyetoran pajak yang telah dilakukan dengan menggunakan formulir atau telah dilakukan dengan cara lain ke kas negara melalui tempat pembayaran yang ditunjuk oleh Menteri Keuangan.
Cara Pengisisn Surat Setoran Pajak (SSP) untuk Bayar Pajak
Mar 15, 2025 · Jika pembayaran dan penyetoran PPh Pasal 22 impor, PPN impor, dan PPnBM impor serta PPN Hasil Tembakau Buatan Dalam Negeri, maka SSPCP ini yang dipergunakan. Jadi, SSPCP adalah SSP yang digunakan oleh importir atau wajib bayar dalam rangka impor.
Surat Setoran Pajak Tak Lagi Jadi Bukti Pemungutan PPh Pasal 22
Apr 16, 2025 · “Pemungut pajak...wajib melaporkan PPh Pasal 22 kepada Dirjen Pajak paling lama 20 hari setelah Masa Pajak berakhir dengan menggunakan SPT Masa PPh Unifikasi,” bunyi Pasal 223 ayat (4) PMK 8/2024.
- Some results have been removed